Cerpen Indonesia

Kumpulan Cerita Pendek dan Bersambung Yang Menarik Berbahasa Indonesia

Iklan Atas Artikel

Psikopat Vs Sosiopat (Full)

Author
Published Kamis, Juli 05, 2018
Psikopat Vs Sosiopat (Full)
Cerbung ini adalah lanjutan dari Cerbung sebelumnya yang berjudul "Psikopat Vs Psikopat"

Sinopsis:
Seorang pemuda menjadi Psikopat setelah ayahnya dibunuh oleh Psikopat. Dia menargetkan penjahat untuk melampiaskan kekesalannya dengan membunuh secara sadis dengan penuh rencana tanpa diketahui seperti Psikopat pada umumnya. Tapi setelah kebenaran tentang kematian Ayahnya dan tewasnya seseorang yang berarti dalam hidupnya oleh pembunuh sadis yang melakukannya secara terang-terangan atau Sosiopat, dia kemudian mengubah targetnya untuk melawan Sosiopat. 
Apalagi saat tahu adik angkatnya yang tumbuh menjadi seorang gadis cantik disiksa di penjara oleh Sosiospot tersebut. Psikopat ini semakin berambisi untuk mengalahkan Sosiopat.

Sebaliknya Sosiopat tersebut juga menargetkan Psikopat karena berusaha menghancurkan bisnis terlarangnya. Dengan kekuasaan yang dia miliki serta anak buah yang banyak, Sosiopat merasa jauh lebih kuat dibandingkan Psikopat tersebut dan yakin dapat mengalahkannya.

Meskipun Sosiospat begitu kuat tapi lawannya adalah Psikopat yang sangat jenius karena sepanjang melakukan kejahatannya tidak pernah terungkap.

Bagaimana pertarungan seru antara kedua penjahat kuat dan jenius ini? Dan seperti apa nasib gadis cantik yang terjebaknya dalam pertarungan keduanya? Silahkan baca ceritanya:

Posting Komentar